Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2021

Ermina, K. Lurah Pringombo

 Ermina  Ajak Warganya Optimisme Waspada Covid-19 Gunungkidul (Media Rakyat.Co.id) . Ermina, Lurah Kalurahan  Pringombo, Kapanewon Rongkop, Kadipaten Gunungkidul, Provinsi DIY yang nama lengkapnya,  Ermina Kristiani Susanti, mengajak warganya waspada dengan adanya wabah Covid-19 untuk  selalu patuhi mengikuti anjuran protokol kesehatan agar terhindar dari paparan wabah tersebut.  Ajakan ini sesuai dengan visinya untuk terwujudnya Kalurahan Pringombo yang sehat, cerdas, maju mandiri, bermartabat dan berbudaya. Maka diantara makna visi tersebut salah satunya bagaimana terciptanya masyarakat Pringombo sehat, mesti saja perlu dengan beberapa proses untuk menuju kesehatan baik jasmani maupun rohani. Untuk kesehatan rohani sudah jelas baik formal maupun non formal melalui lembaga agama yang ada dan yang sesuai dengan keyakinannya masing-masing. Namun untuk menuju kesehatan tidak hanya adanya virus yang melanda di seantero dunia. Kesehatan jasmani dan rohani perlu di dikedepankan. Untuk keseh
 Jum'at Gumregah, Sedekah, Barokah dan Peduli Sesama Rutinitas tempat pengambilan bahan sembako dijaga oleh ibu ibu setempat. Bantul, (Media Rakyat.Co.id). Sampai sekarang setiap hari Jumat sejak adanya pandemi Covid-19 merajalela ke seantero dunia yang diawali oleh Pemerintah dan pihak  terkait memberikan bantuan sosial, maka Pedak Baru, Pedukuhan Karangbendo, Kalurahan Banguntapan, Kapanewon Banguntapan, Kabupaten Bantul, Provinsi DIY warga setempat dengan semangat kebersamaan dan kerelaan   juga  ikut berpartisipasi  mengadakan Jumat Grumegah, Sedekah, Barokah dengan memberikan bantuan bahan sembako kepada warga yang membutuhkan untuk mengambil sendiri  pada tempat yang sudah disediakan secara rutin. Demikian disampaikan Ketua Jumat Gumregah Sedekah, Muryani Sultan Barir, saat ditempat pengambilan sembako, pada Jumat, 8 Januari 2021. Lebih lanjut, Muryani, menjelaskan bahwa adanya pembelian  bahan sembako adalah dari donatur para warga setempat yang diterima  pada Kamis malam, d
Salurkan Bantuan Sembako dari Warga Untuk Warga Panitia : Irfani Shodiq menyampaikan  sembako kepada pak Jumadi. Bantul (Media Rakyat.Co.id). Bantuan sembako tahap ke-7 dari warga untuk warga ke 28 KK (Kepala Keluarga)  di RT 04 Pondok, Pedukuhan Karangbendo, Kalurahan Banguntapan, Kapanewon Banguntapan, Kabupaten Bantul, Provinsi DIY dilaksanakan  pada awal tahun  Jumat  1 Januari 2021. Demikian  disampaikan Ketua RT 04 yang  panggilan akrabnya Pak Iwan di sela sela acara pembagian sembako.  Lebih lanjut, Iwan, menjelaskan terkumpulnya uang dari para donatur pada awalnya berjumlah  Rp 8.200.000, kemudian ada tambahan donatur Rp 1.000.000 (Juli 2020),  Rp 1.000.000 (September 2020). Adapun penjelasan belanja sembako dari awal sampai tahap ke tujuh adalah sebagai berikut:  Tahap pertama,  pada Senin,  1 Juni 2020 sejumlah  Rp. 1.085.000,-- Tahap ke dua (2), pada Kamis,   2 Juli 2020 sejumlah  Rp. 2.609.000,-- Tahap ke tiga (3) pada  Senin, 3 Agustus 2020 sejumlah   Rp. 2.482.000,-- Taha